Text
Manajemen Farmasi Rumah Sakit untuk Mahasiswa Farmasi
Deskripsi
Sinopsis Buku Manajemen Farmasi Rumah Sakit untuk Mahasiswa Farmasi
Buku Manajemen Farmasi Rumah Sakit untuk Mahasiswa Farmasi
Buku Manajemen Farmasi Rumah Sakit untuk Mahasiswa Farmasi memang dipersiapkan penulis untuk mahasiswa farmasi yang ingin mempelajari seluk beluk manajemen farmasi khususnya manajemen obat. Sesuai dengan standar akreditasi versi 2012 tentang manajemen obat di instalasi farmasi rumah sakit mulai dari organisasi dan manajemen, seleksi dan pengadaan, penyimpanan, pemesanan dan pencatatan, persiapan dan penyaluran, pemberian dan pemantauan.
Bagian lain dalam buku ini menjelaskan bahwa bagaimana gambaran yang lebih jelas tentang struktur organisasi di rumah sakit dan di instalasi farmasi rumah sakit. Terkait hal tersebut, menurut Menteri Kesehatan RI No. 1197/Menkes/SK/X/2004 Panitia Farmasi dan Terapi (PFT) adalah organisasi yang mewakili hubungan komunikasi antara staf medis dengan staf farmasi, sehingga anggotanya terdiri dari dokter yang mewakili spesialisasi-spesialisasi yang ada di rumah sakit dan apoteker wakil dari farmasi rumah sakit, serta tenaga kesehatan lainnya.
Semoga para mahasiswa farmasi dapat mengambil manfaat dari apa yang telah disampaikan dalam buku ini.
Buku ini terdiri dari beberapa Pembahasan, diantaranya:
Rumah Sakit dan Farmasi Rumah Sakit
Visi dan Misi Rumah Sakit
Manajemen Obat
Panitia Farmasi dan Terapi
Pengadaan Obat di Rumah Sakit
Pengendalian Persediaan Obat di Rumah Sakit
Model-Model Pengendalian Persediaan
1904955 | 610.73 RAH m | Tersedia - Indonesia | |
1904956 | 610.73 RAH m | Tersedia - Indonesia |
Tidak tersedia versi lain